Sabtu, 12 November 2016

Membaca Basmalah Ketika Akan Makan

Hasil gambar untuk gambar orang baca doa saat makan
hadist nabi tentang membaca basmalah ketika akan makan
عَنْ عُمَرَ بْنِ أَبِيْ سَلَمَةَ رَضِيَ اللهُ عَنْهُ قَالَ: كُنْتُ فِيْ حِجْرِ رَسُوْلِ الله صَلَّى اللهُ عَلَيهِ وَسَلَّمَ وَكَانَتْ يَدِيْ تَطِيْشُ فِيْ الصَّحْفَةِ ، فَقَالَ لِيْ: (( يَا غُلاَمُ سَمِّ اللهَ ، وَكُلْ بِيَمِيْنِكَ، وَكُلْ مِمَّا يَلِيْكَ )) [ مُتَّفَقٌ عَلَيْهِ: 5376 -  5269 ] .

Diriwayatkan dari Umar bin Abi Salamah - radhiyallahu ‘anhu - ia berkata: “Aku pernah berada dalam pemeliharaan Rasulullah –shallallahu ‘alaihi wasallam- dan tanganku bergerak kesana-kemari di sekitar nampan makanan, lalu beliau berkata kepadaku: “Wahai anak laki-laki, sebutlah nama Allah, dan makanlah dengan tangan kananmu, serta makanlah makanan yang ada di dekatmu.” (Muttafaqun ‘alaih).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar